Jumat, 01 Januari 2010

Tugas PSI (Pengembangan Sistem Informasi)

Sistem Pendaftaran Online Pasien Pada Sebuah Klinik Kecantikan

Sebuah Klinik Kecantikan mengalami beberapa permasalahan dalam memberikan pelayanannya kepada pasien. Pasien seringkali mengantri ketika melakukan pendaftaran dan meraka mendapatkan no urut yang panjang sehingga waktu mereka terbuang sis – sia untuk mengantri.

Sistem yang sedang dijalankan

Di samping itu juga akan menyediakan fasilitas untuk pengisian biodata sebagai history dan pendaftaran pasien. Tidak ditutup kemungkinan pasien akan dapat melakukan pemesanan atau antrian terhadap dokter yang bertugas pada jadwal tertentu. Sehingga pasien yang memesan pertama mendapat giliran pertama, demikian pula dengan pasien yang datang langsung mengikuti urutan yang sudah ada.

Sistem Yang Diajukan

Untuk mempermudah pasien, klinik kecantikan menyediakan sebuah website tentang klinik kecantikan tersebut yang menyediakan fasilitas pendaftaran pasien secara online dimana pasien dapat mengisi formulir pendaftaran secara online dengan mengisi biodata pasien, nomor pasien, nama dokter, bagian, jadwal konsultasi, dll. Bagi pasien yang belum menjadi member dapat melakukan pendaftaran sebagai member dengan mengisi accaoun yang tersedia agar pasien dapat mendapat nomor member klinik. Selain itu pasien juga dapat menentukan nomor urut mereka sendiri dan pasien akan mendapatkan no urut yang dapar di print langsung ketika pasien selesai melakukan pendaftaran online. Sehingga ketika pasien datang ke klinik meraka hanya tinggal menunggu untuk di panggil sesuai nomor urutnya saja. Sehingga dapan mmpersingkat waktu dan menghindari antrian pasien.

Tugas Analisis Kinerja Sistem

(ANALISIS ATM BANK MANDIRI dan BANK BNI)
Analisis Sistem ATM Bank BNI dan Bank Mandiri


1. Tampilan Interface

a. ATM Bank BNI

- Form tampilan yang ada pada ATM BNI cukup user friendly sehingga user tidak bingung dalam melakukan transaksi.
- Pada tampilan utama ATM terdapat menu :
a. Ganti PIN
b. Transfer
c. Pembayaran
d. Registrasi e- channel
e. Penarikan tunai
f. Informasi saldo

b. Atm Bank Mandiri

- Form tampilan yang ada pada ATM BNI cukup user friendly sehingga user tidak bingung dalam melakukan transaksi.
- Pada tampilan utama ATM terdapat menu :
a. Pembanyaran / pembelian
b. Pendaftaran / e-banking
c. Penarikan / jumlah lain
d. Transaksi / lainnya

2. Security / Keamanan Sistem

a. ATM Bank BNI

- Pada ATM ini setelah user menginput password kemudian login maka sistem akan memberikan pesan password yang diinput BENAR atau TIDAK untuk memastikan.
- Pemblokiran kartu ATM dapat terjadi apabila user salah melakukan password sebanyak 3 kali.
- Setelah user melakukan transaksi sistem akan memberikan pesan pilihan apakah user ingin mencetak struk hasil transaksi atau tidak sebagai bukti transaksi.
- User dapat melakukan pergantian PIN melalui ATM dalam layanan ATM nya tanpa harus ke Bank.
- Password yang dipakai sesuai ketentuan sebanyak 4 digit.




b. ATM Bank Mandiri

- Sedangkan pada ATM Mandiri ketika user menginput password maka langsung dapat melakukan transaksi.
- Pemblokiran kartu ATM dapat terjadi apabila user salah melakukan password sebanyak 3 kali.
- Tidak ada pesan pilihan setelah user melakukan transaksi karena struk akan tercetak secara otomatis
- Tidak ada fasilitas penggantian no PIN pada ATM.
- Password yang dipakai sesuai ketentuan sebanyak 4 digit.





3. Transaksi

a. ATM Bank BNI
- Ketika melakukan transaksi loading tidak lambat sehingga tidak memakan waktu
- Dalam penarikan tunai terdapat rekening giro, rekening tabungan, kartu kredit.
- Pada penarikan langsung jumlah uang dapat dipilih adalah sebanyak :
• Rp. 300.000; 00
• Rp. 500.000; 00
• Rp. 1.000.000; 00
• Rp. 1.200.000; 00
- Maksimal dalam sekli penarikan sebesar Rp. 1.200.000; 00

b. ATM Bank Mandiri
- Ketika melakukan transaksi loading lebih cepat dibandingkan dengan ATM BNI sehingga tidak memakan waktu. Karena tidak terdapat pesan pilihan dan user dapat langsung melakukan transaksins
- Dalam transaksi penarikan sistem langsung ke penarikan rekening tabungan
- Pada penarikan langsung jumlah uang dapat dipilih adalah sebanyak :
• Rp. 100.000; 00
• Rp. 300.000; 00
• Rp. 500.000; 00
• Rp. 1.000.000; 00
- Maksimal dalam sekli penarikan sebesar Rp. 1.000.000; 00




4. Fasilitas dan Pelayanan lain

a. ATM Bank BNI
- e-channel
- Dapat melakukan transfer ke Bank lain
- Layanan pembayaran listrik
- Layanan pembayaran televon
- Melakukan penarikan tunai melalui kartu kredit
- Melihat informasi saldo yang terdapat pada menu utama
- Penarikan tunai melalui rekening giro

b. ATM Bank Mandiri
- e-banking
- Terdapat fasilitas pembayaran rekening listrik
- Fasilitas pembayaran televon
- Fasilitas pembayaran gas alam
- Pengecekan saldo yang terdapat pada menu transaksi